Menghilangkan Iklan di Browser dengan Adblock Plus

Mungkin Populernya situs Facebook, Youtube, dsb membuat pemasang iklan menyebar dalam situs tersebut seperti barner iklan atau ads lainnya yang membuat Browser yang kita gunakan akan lambat dalam membuka situ-situs tersebut. Nah kali ini saya akan berikan salah satu Add On AdBlock Plus yang berfungsi untuk menghilangkan Iklan, Sehingga iklan tersebut tidak nampak.




Keuntungan yang lain adalah kita bisa lebih menghemat koneksi internet kita lho. Luar biasa bukan? untuk itu, apabila anda ingin ngirit dalam internetan, tidak ada salahnya untuk memasang ekstensi yang satu ini. Berikut saya jelaskan langkah-langkahnya.

Cara Pasang AdBlock Plus di Mozilla Firefox

1. Pastikan browser Mozilla Firefox sudah terinstall, Kalau belum bisa download DISINI.

2. Pastikan komputer anda sudah terkoneksi dengan internet

3. Silahkan buka browser Mozilla Firefox. Silahkan kunjungi url ini http://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/adblock-plus/

4. Silahkan klik tombol + Add To Firefox

5. Klik Tombol Instal Now

6. Nah jika ada Tulisan Adblock Plus has been installed Itu berarti Adblock Plus telah terinstal dengan baik.

Cara Pasang AdBlock di Google Chrome

1. Pastikan browser Chrome sudah terinstall, Kalau belum bisa download DISINI.

2. Pastikan komputer anda sudah terkoneksi dengan internet

3. Silahkan buka browser Chrome. Silahkan kunjungi url ini https://chrome.google.com/webstore/detail/adblock/gighmmpiobklfepjocnamgkkbiglidom

4. Silahkan klik tombol Tambahkan

5. Klik Tombol Instal Now

6. Nah jika ada Tulisan Adblock Plus has been installed Itu berarti Adblock Plus telah terinstal dengan baik.

Cara Pasang AdBlock di Opera Browser Stable

1. Pastikan browser Opera terbaru sudah terinstall,

2. Pastikan komputer anda sudah terkoneksi dengan internet

3. Silahkan buka browser Opera. Silahkan kunjungi url ini https://addons.opera.com/en/extensions/details/opera-adblock/

4. Silahkan klik tombol Tambahkan

5. Klik Tombol Instal Now

6. Nah jika ada Tulisan Adblock Plus has been installed Itu berarti Adblock Plus telah terinstal dengan baik.

FANSPAGE
RXD Technology
Komunitas tentang Software
Copyright � 2015 All Right Reserved

Copyright © 2015 File Download All rights reserved